Forkopimda Aceh Tamiang Bersama Instansi Terkait Melaksanakan Pengawasan Terhadap Vaksinasi Massal

oleh -404.090 views

ACEH TAMIANG| METROTEMPO – Kunjungan Forkopimda di Kantor Kecamatan karang baru dalam rangka vaksinasi massal terhadap perangkat Desa,masyarakat dan Lansia, pada hari Jum,at (04/06/21)

Sebelum Pelaksanaan vaksinasi telah dilakukan monitoring. Adapun Forkopimda yang hadir dalam kunjungan tersebut yaitu:
Dandim 0117 Aceh Tamiang Letkol Cpn Yusuf adi Puruhita
Kapolres Aceh Tamiang AKBP Ari Lasta Irawan,Sik
Kabag Humas Sekdakab.Aceh Tamiang Agusliayana,S.Stp.Msi
Kalak BPBD Aceh Tamiang Syahri,Sp
Jajaran Perwira Kodim 0117/Aceh Tamiang
Jajaran perwira Polres Aceh Tamiang

IKLAN

Kunjungan forkopimda tersebut disambut oleh Forkopimcam Karang Baru diantaranya yaitu
Camat Karang Baru Iman Suheri,S.Tp.Msp
Danramil Karang Baru Kapt Inf M.Lumban Raja
Kapolsek Karang Baru AKP Yozana Fajri Sidik,Af,Sik
Kapuskesmas Karang Baru Ikhwanudin,S.Km
Kapuskesmas Seleleh Ns Deki Zulhelmi,S.kep
Para Datok penghulu jajaran Karang baru

Adapun maksud dan tujuan kegiatan kunjungan adalah Sebagai pengawasan Forkopimda terhadap kegiatan Vaksinasi massal pada tiap2 kecamatan sebagai pembinaan terhadap para pelaksana Posko PPKM dilingkungan kecamatan Sebagai apresiasi dan dukungan dari Forkopimda terhadap kinerja Forkopimcam dalam upaya memutus mata rantai Virus Covid 19, salah satunya yaitu vaksinasi massal pada tiap-tiap kecamatan.”jelas kata perwakilan Porkopimda”

Pelaksanaan kegiatan Vaksinasi Massal ini dilaksanakan sesuai dengan STR Kapolda Aceh Nomor : STR/185/VI/PAM.3.2./2021 Tanggal 02 Juni 2021, dan pelaksanaannya terhitung selama 5 hari mulai tanggal 03 Juni sampai dengan 07 Juni 2021

Sebelum pelaksanaan Vaksin kepada masyarakat, ada beberapa tahapan Vaksinasi Covid-19 diantaranya yaitu
Registrasi/pendaftaran
Screaning Vaksinasi/penyuntikan
Pencatatan dan observasi

Ada Beberapa kormobiditas/ penyakit bawaan yang tidak dapat melakukan vaksin adalah seperti Hipertensi, Diabetes Melitus, Pernah Covid 19, Lanjut Usia dan penyakit penyerta lainnya dan melalui tahapan pemeriksaan dokter.

Adapun jenis Vaksin yang diberikan adalah vaksin SINOVAC.kegiatan ini berlangsung dan direncanakan selesai pada pukul 17.00 wib, “Ucap perwakilan Porkopimda mengakhiri”(Hrp)

No More Posts Available.

No more pages to load.